[KEGIATAN] Dalam memperkuat hubungan dan interaksi terkait pandangan dan pengetahuan aksi perubahan iklim di level global dan nasional, PFI dan ViriyaENB mengadakan Climate Philanthropy Dinner. Telah dihadiri +7 lembaga yang terdiri dari Anggota PFI dan filantropi internasional.
[RILIS] Berkolaborasi dengan Yayasan Edu Farmers International, menjadi gambaran kolaborasi multipihak dari para pemangku kepentingan pada isu stunting. Hal ini upaya dalam penurunan prevalensi stunting di Indonesia.
[KEGIATAN] PFI sebagai katalis/kolaborator sektor filantropi selalu menjembatani anggotanya untuk kolaborasi dan peningkatan mutu organisasi. Salah satunya melalui beberapa inisiatif yang disampaikan pada Members Gathering, 5 Juli lalu.
Perhimpunan Filantropi Indonesia (PFI) berkolaborasi dengan Yayasan Makna Karya Berdaya (Makadaya) melaksanakan Philanthropy Networking dengan topik ‘Inspiration, Aspiration, Collaboration’ di Bali pada 16 Maret 2023 lalu. Dihadiri oleh 28 organisasi, …
COVID-19 telah menjadi pandemi global yang ditetapkan oleh World Health Organization (WHO) pada 11 Maret 2020 ini cukup mengubah kehidupan interaksi sosial antar individu. Penularannya yang begitu cepat sehingga beberapa negara …
“Topik (Philanthropy Learning Forum) kali ini menarik, karena hampir semua pelaku filantropi terlibat dalam membantu pemerintah mengatasi pandemi ini dan akan membahas apa saja tantangan yang telah dihadapi oleh para …
Pada hari Kamis, 9 April 2020 lalu Filantropi Indonesia mengadakan pertemuan daring “Pengembangan Inisiatif Bersama Untuk Perlindungan Relawan COVID-19”. Pertemuan tersebut dihadiri oleh 24 orang dari 10 organisasi anggota dan …
Jakarta — Tanoto Foundation, organisasi filantropi yang didirikan Sukanto Tanoto dan Tinah Bingei Tanoto menyerahkan bantuan alat pelindung diri (APD) bagi para dokter dan tenaga kesehatan di Indonesia yang berjuang …
Jakarta — Dukungan bagi ujung tombak penanggulangan pandemi virus corona (COVID-19) melatarbelakangi sinergi lintas pihak melakukan penggalangan dana guna donasi peralatan kesehatan bagi para tenaga medis, yang ditargetkan dapat mencapai …