
Publication Date : 13 November 2025
Source : Indonesian Philanthropy Association
Document Type : Fact Sheet, Policy Brief, & Infographic
Perhimpunan Filantropi Indonesia mempersembahkan informasi terkini tentang aktivitas dan pertumbuhan keanggotaan selama bulan Oktober 2025 dalam Kabar Filantropi edisi Oktober 2025.
Dalam terbitan bulan Oktober, PFI menyoroti partisipasi dalam Field-Trip Klaster Filantropi Lingkungan Hidup, Philanthropy Learning Forum (PLF) Klaster Filantropi Pendidikan, Quarterly Forum Badan Kepengurusan PFI, dan lain-lain.
Edisi ini juga memuat laporan tahunan 2024, kabar anggota baru, dan agenda mendatang.

Jl. Angkasa No.55, RT.7/RW.5, Gn. Sahari Utara, Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10720